Page Nav

HIDE

Grid

GRID_STYLE

Classic Header

{fbt_classic_header}

Top Ad

//

Tips, Trick dan Cara Setting AutoCleanUp Firefox

Setiap kali kamu menjelajah internet, browser kamu menyimpan data yang disebut history. Semakin banyaj data yang disimpan, akan mempengaru...

Setiap kali kamu menjelajah internet, browser kamu menyimpan data yang disebut history. Semakin banyaj data yang disimpan, akan mempengaruhi kecepatan browser kamu dalam me-loading data. Data – data yang disimpan antara lain :
  1. Sejarah Browsing/ Browsing History
  2. Sejarah Download/ Download History
  3. Formulir dan Sejarah Pencarian
  4. Cookies
  5. Active Login
  6. Cache
  7. Saved Password
  8. Site Preference
  9. Offline website data
  10. Add-ons history
  11. Do Not Track Option

Untuk mengurangi beban pada browser, kamu perlu membersihkan data-data di atas secara berkala. Untuk Firefox versi 3.6 ke atas, hal ini dapat kamu atur untuk dijalankan secara otomatis. Kamu hanya cukup mengikuti langkah – langkah berikut :
  1. Di Firefox 3.6 pilih Options dari menu Tools
    Di Firefox 4.0 & di atas pilih Options kemudian Options lagi dari menu “Opsi” di tombol “Firefox”
    firefox-auto-clear
  2. Pilih Privacy
    mozilla firefox auto clear
    Catatan:
    Firefox 5.0 ke atas menggunakan tata letak yang sedikit berbeda
  3. Pilih Use custom settings for history dari menu drop-down.
    mozilla firefox auto clear
  4. Klik tombol Centang kotak Clear history when Firefox closes.
    Mozilla Firefox Auto Clear
     
  5. Klik pada tombol Settings.
    Mozilla Firefox Auto ClearCatatan:
    Firefox 5.0 ke atas mencakup fitur baru, di bagian atas jendela ini yaitu Tell web sites I do not want to be tracked.
  6. Pilih opsi yang kamu inginkan untuk nantinya akan dihapus secara otomatis
    Mozilla Firefox auto clear
     
  7. Klik tombol “OK” pada jendela Settings for Clearing History.
  8. Klik tombol “OK” pada jendela Options. - selesai
Firefox sekarang sudah diatur agar bekerja secara otomatis untuk membersihkan sisa sia jejak sobat dalam berselancar di internet. pembersihan Auto CleanUp. Gunakan fitur ini dengan Firefox versi terbaru.

sumber: jalantikus

Tidak ada komentar